Close Up : Philip Seymour Hoffman

The late Philip Seymour Hoffman

“There’s a cycle, like life. Birth, excitement, growth, decay. Death”

Lancaster Dodd – The Master (2012)

Shock, itulah kata yang melukiskan perasaan saya kemarin pagi saat kedua teman yang tahu Philip Seymour Hoffman (PSH) adalah aktor favorit saya, mentioned  link berita kematian PSH. Sulit dipercaya, baru malam sebelumnya saya re-watch Before The Devil Know You’re Dead dan Doubt (beneran !). PSH baru 46 tahun, fakta bahwa kita tak bisa lagi melihat karyanya di tahun mendatang kecuali beberapa film yang sudah Ia selesaikan termasuk kedua sekuel The Hunger Games, sungguh kehilangan besar bagi dunia perfilman & pecinta film . PSH is the best actor of his generation, bahkan di awal karirnya dengan peran kecil tak seberapa, PSH selalu meninggalkan kesan di hati penonton.

Continue reading

THE MASTER

Joaquin Phoenix in The Master

  • Directed by Paul Thomas Anderson
  • Cast : Joaquin Phoenix, Philip Seymour Hoffman, Amy Adams, Laura Dern, Ambyr Childers, Jesse Plemons, Rami Malek

Inilah film paling saya antisipasi tahun lalu. Sebagai penggemar PTA & PSH, rasanya film satu ini memang membuat saya penasaran selama berbulan-bulan. Terlebih dengan membaca banyak review yang meski positif tapi kebanyakan menganggap film ini ‘divisive’– mereka bilang ini film bagus tapi tidak benar-benar paham film ini tentang apa. Mungkin kesan yang bisa disamakan dengan The Tree of Life dua tahun lalu. The Master (hanya) mendapat 3 nominasi Oscar, semua dalam kategori akting untuk ketiga peran utamanya. Agak disayangkan sebenarnya mengingat film ini didukung teknis yang kuat. Tapi mungkin itulah resiko sebagai film yang disebut ‘divisive’.
Continue reading

10 Highly Anticipated Films of 2012

Perhelatan Oscar telah berakhir,saatnya menatap ke depan menanti film baru.Selalu menyenangkan memikirkan kejutan apa yang menunggu di depan.Tahun lalu saya pribadi mengantisipasi beberapa film,diantaranya The Ides of March dan Contagion,tapi ternyata keduanya ‘biasa-biasa saja’ alias tak sesuai ekspektasi.Jadi,disini saya akan merangkum film-film yang ‘menggairahkan’ saya untuk menonton ,ini tidak sedang meramalkan film-film Oscar (meskipun beberapa film mungkin telah jauh-jauh hari diberi stempel ‘umpan Oscar’ oleh para blogger),check this out…

10 . The Hunger Games  (Gary Ross)

Cast : Jennifer Lawrence, Josh Hutcherson , Woody Harelson, Liam Hemsworth, Stanley Tucci

Continue reading